Posts

Showing posts from June, 2019

Bersahabat dengan orang Alim, bersahabat dengan orang Jahil.

Hakikat dari seseorang yang alim itu adalah yang mengamalkan ilmunya, bukan hanya sekedar menghiasi diri dengan pengetahuan saja. Ilmu tanpa amalan bagaikan pohon yang tidak berbuah. Bila seseorang itu berilmu, maka dia pasti tidak tunduk, tidak menyerah kepada hawa nafsunya. *** “Engkau bersahabat dengan orang bodoh tetapi tidak mengikuti hawa nafsunya, itu lebih baik bagi kamu dari pada engkau bersahabat dengan orang alim, tetapi suka mengikut hawa nafsunya. Tak mungkin ilmu itu dimiliki orang alim yang menyenangi hawa nafsunya, dan dimana letak kebodohan orang bodoh yang tidak menuruti nafsunya”. “Bersahabat itu sangat penting, karena akan menambah dan meluaskan pergaulan dan meniadakan hidup kesendirian atau individual. Sebab pergaulan akan menghidupkan rasa solidaritas. Oleh karena itu, memilih teman bergaul diperlukan agar terhindar dari pengaruh jelek yang akan merusak pribadi seseorang, dan mengaburkan kesucian dari wajahnya. Demikian juga bergaul dengan orang b...

Manajemen Pengembangan Sarana dan Prasarana Sekolah

https://drive.google.com/open?id=18mCmlEsvuGbZ_OQky9JQiNV4P6lLpJsW